Studi Independen

Latar Belakang

Studi Independen universitas semarang usmBanyak mahasiswa yang memiliki passion untuk mewujudkan karya besar yang dilombakan di tingkat internasional atau karya dari ide yang inovatif. Untuk mewadahi hal tersebut, studi/proyek independen dijalankan untuk menjadi pelengkap dari kurikulum yang sudah diambil oleh mahasiswa serta dapat untuk melangkapi topik yang tidak termasuk dalam jadwal perkuliahan, tetapi masih tersedia dalam silabus program studi atau fakultas.

 

Tujuan

Mewujudkan gagasan mahasiswa dalam mengembangkan produk inovatif yang menjadi gagasannya.
Menyelenggarakan pendidikan berbasis riset dan pengembangan (R&D).
Meningkatkan prestasi mahasiswa dalam ajang nasional dan internasional.

 

Time Line

Periode registrasi:  Silahkan mendaftar disini